Lagi Makan Es Campur, Malah Syok Lihat Kelakuan Si Penjual: Untung Bismillah Dulu

Rekaman video berisi curhat seorang wanita yang sedang membeli es campur mendadak viral di media sosial TikTok

Reza Gunadha | Frida Hanifa Putri
Minggu, 19 Desember 2021 | 16:32 WIB
Lagi Makan Es Campur, Malah Syok Lihat Kelakuan Si Penjual: Untung Bismillah Dulu
Ilustrasi es buah. (Shutterstock)

Beberapa warganet berpendapat, sudah menjadi rahasia umum rata-rata penjual menggunakan air mentah untuk membuat es batu.

"Jaman sekarang air mateng emang udah enggak ditemuin. Pasti rata-rata es batu dari air mentah," tulis pemilik akun @meldyyayu.

"Kan emang rata-rata kalau jualan es batu pakai air mentah atau keran," tambah warganet dengan akun @mejikuhibirindu3.

"Emang kebanyakan es batu dari air mentah dan menurut gue itu lazim," komentar akun @timinie.

Baca Juga:Dari Interior Sampai Velg, Ini Perbedaan Brio Satya dan RS

Ada pula warganet yang berusaha berpikir positif, seperti pemilik akun @zxltg. Dia berpendapat, barangkali air yang berada dalam ember itu berasal dari galon.

"Jangan nethink dulu, Friend. Mungkin aja itu air galon dipindah ke ember biar gampang," tulis dia.

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

News

Terkini

Tampilkan lebih banyak