"Silver makin ke sini semakin membagongkan," tulis akun @cintaraayurahmawati.
"Di rumah gue ada, tapi seorang bapak-bapak sih, it's okey gue kasih, cuma gimana ya, semisal lagi enggak ada duit, dia kayak tetep maksa untuk diberi, nungguin lama banget," komentar pemilik akun @wawaaabdat.
Pengguna TikTok dengan akun @alishahermawan juga tak mau ketinggalan memberi komentar. "Di tempatku malah kemaren bawa balita, di cat juga, enggak tega banget," tulisnya.
Baca Juga:Viral Pelaku Begal Payudara Diarak Keliling Stadion, Warganet Sindir Rachel Vennya