Gabut Banget, Pria ini Iseng Prank Bermanfaat, Aksinya Bikin Ngakak: Ditelpon Satpam Suruh Gantian Jaga

Tak terlihat seperti prank, aksi pria ini sangat natural.

Dany Garjito | Sekar Anindyah Lamase
Kamis, 10 Februari 2022 | 10:22 WIB
Gabut Banget, Pria ini Iseng Prank Bermanfaat, Aksinya Bikin Ngakak: Ditelpon Satpam Suruh Gantian Jaga
Pria prank bermanfaat kepada orang asing bikin bengek warga TikTok. (TikTok/dimaslubis14)

BeritaHits.id - Aksi seorang pria gabut dan iseng lelucon alias prank kepada orang lewat menjadi perbincangan hangat. Sebab, dirinya melakukan prank yang dinilai bermanfaat oleh warganet.

Momen itu didokumentasikan dan diunggah oleh akun @dimaslubis14 di jejaring media sosial TikTok pada Rabu 09 Februari 2022.

Penjaga Pusat Perbelanjaan

Rekaman video memperlihatkan area pintu masuk dari lahan parkir suatu pusat perbelanjaan pakaian.

Baca Juga:Monyet Putih Terluka di Pura Selonding Pecatu Viral, Kini Lukanya Sudah Diobati

Seorang pria yang memakai pakaian serba hitam duduk di tempat area petugas jaga atau satpam tampak siap hendak menyemprotkan handsanitizer ke pengunjung datang.

Momen seorang pria pura-pura jadi satpam bikin bengek warga TikTok. (TikTok/dimaslubis14)
Momen seorang pria pura-pura jadi satpam bikin bengek warga TikTok. (TikTok/dimaslubis14)

Tiga perempuan yang memakai hijab datang dari area parkiran. Mereka bertiga lalu membersihkan tangan mereka dengan handsanitizer yang disemprotkan oleh pria itu.

Pengunjung perempuan tersebut pun lalu masuk ke gedung perbelanjaan dengan santai.

Pura-Pura Jadi Satpam

Mereka tidak sadar, bahwa pria yang berjaga tadi bukanlah satpam atau petugas, melainkan hanya pengunjung biasa yang sedang memberikan prank.

Baca Juga:Viral Perempuan Mandi Hujan Jam 3 Pagi, Alasannya Bikin Mewek

Ya, pria berbaju hitam itu sengaja mengisengi pengunjung lain dengan berpura-pura menjadi satpam yang membantu pengunjung.

Sementara itu, si perekam video tersebut tertawa cekikikan usai aksi prank pria itu sukses.

Kemudian, sang pria juga tampak sedikti geli dengan tingkah lakunya. Dia pun lantas pergi berlalu ngacir agar tidak ketahuan petuga sebenarnya.

Mereka berdua pun lantas tertawa terbahak-bahak di area parkiran tersebut.

Tanggapan Warganet

Video yang sukses menghibur para warganet itu lantas menjadi viral dan telah ditonton lebih dari 515 ribu kali tayangan saat berita ini disusun.

Cari Tahu

Kumpulan Kuis Menarik

KUIS: Seberapa Kenal Kamu dengan Gibran Rakabuming Raka?
Ikuti Kuisnya ➔
SIMULASI TKA: 15 Soal Matematika Kelas 9 SMP dan Kunci Jawaban Aljabar-Geometri
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Lelah Mental? Cek Seberapa Tingkat Stresmu
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Kamu SpongeBob, Patrick, Squidward, Mr. Krabs, atau Plankton?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Seberapa Nge-fans Kamu dengan Lisa BLACKPINK?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Seberapa Kenal Kamu dengan Maarten Paes? Kiper Timnas Indonesia yang Direkrut Ajax Amsterdam
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Tes Seberapa Tahu Kamu tentang Layvin Kurzawa? Pemain Baru Persib Bandung Eks PSG
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Tes Keterampilan Berpolitik ala Tokoh Sejarah, Kamu Titisan Genghis Khan atau Figur Lain?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Siapa Karakter SpongeBob SquarePants yang Kamu Banget?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Kalau Hidupmu Jadi Lagu, Genre Apa yang Paling Cocok?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Apa Merk HP yang Sesuai Kepribadianmu?
Ikuti Kuisnya ➔

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

Terkini

Tampilkan lebih banyak