Si perekam tampaknya keasyikan memainkan pistol-pistolan tersebut hingga diulang berkali-kali.
Tanggapan Warganet
Video itu lantas menjadi viral dan telah ditonton lebih dari 31 ribu kali dan mendapatkan lebih dari 5600 likes.
Warganet yang menonton tayangan itu pun lantas memenuhi kolom komentar dengan beragam tanggapan.
"Alien datang menakluki bumi," tulis akun @rrs***.
"Bangun-bangun lagi perang lawan Godzilla," komentar @bag***.
"Hahaha sahur zaman post-apocaplyptic dystopian," tukas @ham***.
"Bangun-bangun udah di tahun 2030 pas perang manusia vs robot Skynet," imbuh @arif***.
"Panik;ah anj*ng dikira ada perang," timpal @bert***.
"Deg-degan berasa dibom musuh, langsung tiarap semua ini mah," tambah @jaja***.