Tinggal di Rumah Setengah Roboh, Bocah Menangis Pilu Harus Kerja untuk Makan, sampai Dituduh 'Minta-minta' dan Mencuri

Bocah ini sampai harus kerja bersihkan toilet hanya untuk penuhi kebutuhan pokok.

Dany Garjito | Sekar Anindyah Lamase
Jum'at, 08 April 2022 | 13:51 WIB
Tinggal di Rumah Setengah Roboh, Bocah Menangis Pilu Harus Kerja untuk Makan, sampai Dituduh 'Minta-minta' dan Mencuri
Tinggal di Rumah Setengah Roboh, Bocah Menangis Pilu Harus Kerja untuk Makan, sampai Difitnah. (TikTok/myfundaction)

Bocah laki-laki itu bahkan rela membersihkan toilet dan surau.

Tinggal di Rumah Setengah Roboh, Bocah Menangis Pilu Harus Kerja untuk Makan, sampai Difitnah. (TikTok/myfundaction)
Tinggal di Rumah Setengah Roboh, Bocah Menangis Pilu Harus Kerja untuk Makan, sampai Difitnah. (TikTok/myfundaction)

"Saya enggak ngerti kenapa orang bicara seperti itu, mengapa orang sangat membenci kami. Jika saya ingin makan, saya bekerja, membersihkan toilet, membersihkan surau, saya bisa mendapatkan RM 6 (Rp 20 ribu) sehari," ungkap Akid sambil menangis pilu.

Upahnya dalam bekerja itu nantinya digunakan utnuk membeli kebutuhan pokok, seperti bawang dan tepung untuk keluarganya.

Saat menuturkan hal tersebut, Akid tak berhenti mengusap matanya yang menangis menggunakan kaos putih yang dikenakannya.

Baca Juga:Kronologi Pemuda Dikeroyok hingga Ditelanjangi di Badran, Diduga Akan Melakukan Kejahatan Jalanan

Dituduh Mencuri

Orang-orang pun pernah memfitnah Akid dan keluarganya meminta-minta dan mengambil uang, padahal dia sama sekali tak pernah mencuri.

"Ada orang berkata kami lapar kedarah (arti: meminta) ambil uang orang. Akid tak ambil pun," ujarnya getir sambil sesenggukan.

Tinggal di Rumah Setengah Roboh, Bocah Menangis Pilu Harus Kerja untuk Makan, sampai Difitnah. (TikTok/myfundaction)
Tinggal di Rumah Setengah Roboh, Bocah Menangis Pilu Harus Kerja untuk Makan, sampai Difitnah. (TikTok/myfundaction)

Video yang diunggah oleh Yayasan Kesejahteraan Muslim itu pun bertujuan untuk mengajak masyarakat untuk ikut menyumbang dana badan untuk disalurkan kepada mereka yang membutuhkan.

Kisah itu viral hingga telah mendapatkan lebih dari 4,5 juta kali tayangan saat artikel ini disusun.

Baca Juga:Viral Petugas Marah Interogasi Bapak Pemerkosa Anak Kandung Usia 7 Tahun: Bejat!

Warganet pun memberikan beragam tanggapan di kolom komentar. Mereka mengaku tak tega dan terenyuh menonton video tersebut.

Video selengkapnya di sini.

Cari Tahu

Kumpulan Kuis Menarik

SIMULASI TKA: 15 Soal Bahasa Indonesia Kelas 6 SD dan Kunci Jawaban
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Warna Helm Motor Favorit Ungkap Karakter Pasangan Ideal, Tipe Mana Idamanmu?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Kim Seon-ho atau Cha Eun-woo? Cari Tahu Aktor Korea yang Paling Cocok Jadi Pasanganmu!
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Tes Kepintaran GTA Kamu Sebelum Grand Theft Auto 6 Rilis!
Ikuti Kuisnya ➔
Kuis: Kamu Tipe Red Flag, Green Flag, Yellow Flag atau Beige Flag?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Apa Kabar Kamu Hari Ini? Cek Pesan Drakor untuk Hatimu
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Tablet Apa yang Paling Cocok sama Gaya Hidup Kamu?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Film Makoto Shinkai Mana yang Menggambarkan Kisah Cintamu?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Kalau Jadi Superhero, Kamu Paling Mirip Siapa?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Destinasi Liburan Mana yang Paling Cocok dengan Karakter Kamu?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Merek Sepatu Apa yang Paling Kamu Banget?
Ikuti Kuisnya ➔

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

Terkini

Tampilkan lebih banyak