"Insya Allah bila ada rezeki panjang dan ridha yang Maha Esa, kita lanjut ke tahap pernikahan yang akan disegerakan Juli 2022, minta doanya yah," ungkap Indah.
Unggahan video TikTok tersebut sudah ditonton 641 ribu kali, 14.1 disukai dan 367 komentar.
"Positif sekali, ada yang bisa dibantu kak biasanya orang langsung kaya gimana gitu," ujar neter.
"Boro-boro ketemu jodoh di kereta, di depan rumah cewek lewat juga malu," ucap warganet.
Baca Juga:Niat Menghindar, Remaja Ini Malah Apes Kepalanya Ketiban Buah dari Pohon
"Pernah cintaku bersemi di gerbong stasiun. Namun kandas cuma 4 bulan itu juga diselingkuhi," kata publik.
"Kok jodoh orang gampang ya. Lah aku naik kereta bertahun-tahun belum ketemu jodoh juga," cuit netizen.