Viral! Temukan Kucing Dalam Karung di Sungai, Kondisinya Begitu Memilukan, Warganet: Jahat Banget!

Tega banget, keadaan kucing ini bikin siapapun teriris hatinya.

Dany Garjito | Sekar Anindyah Lamase
Rabu, 13 Juli 2022 | 12:16 WIB
Viral! Temukan Kucing Dalam Karung di Sungai, Kondisinya Begitu Memilukan, Warganet: Jahat Banget!
Kucing yang dibuang dalam karung di sungai. (Instagram/underc0ver.id)

BeritaHits.id - Viral seorang wanita yang menolong kucing terbuang di sungai dalam karung. Sebab, kondisi kucing tersebut begitu memilukan.

Hal itu diketahui usai akun @underc0ver.id mengunggah video tersebut di jejaring media sosial Instagram.

Melalui video tersebut, si wanita mengaku tak sengaja lewat pinggir sungai saat hari itu.

Wanita itu lalu mengabarkan dirinya melihat terdapat karung yang bergerak-gerak sendiri.

Baca Juga:Mengapa Kucing Suka Tidur di Tempat yang Hangat?

Dia pun sempat ketakutan karena mengira berisi hewan berbahaya karena keadaan karung begitu tertutup.

"Awalnya takut aku kira ular karena karungnya diiket juga," tulis keterangan dikutip Beritahits.id, Rabu (13/07/2022).

Rekaman video itu memperlihatkan karung beras putih biru yang terombang ambing di sungai berwarna hitam.

Wanita itu mulanya tampak ragu-ragu dan hanya mengamati di pinggiran saja.

Hingga akhirnya, dia dan rekannya tampak memberanikan diri mendekati karung tersebut.

Baca Juga:Jemaah Salat Subuh Penasaran Dengar Suara Mirip Kucing Dekat Mimbar Masjid, Saat Diperiksa Ternyata Bayi Masih Hidup

"Lalu aku coba panggil barangkali beneran bukan ular," ungkapnya.

Wanita itu terdengar mengeluarkan suara seperti memanggil kucing.

Benar saja, suara kucing yang begitu pilu dan parau mulai terdengar yang sontak membuat si wanita mengambil karung berisi kucing tersebut.

"Jadi isinya beneran kucing dong. Nggak bisa mikir dimana otak mereka yang tega bunuh kucing ini," terang si wanita.

Rekan wanita itu pun lalu membuka ikatan karung tersebut. Mengejutkannya lagi, ketika karung dibuka masih ada plastik.

Kucing malang itu rupanya dimasukkan ke dalam plastik dahulu.

Cari Tahu

Kumpulan Kuis Menarik

KUIS: Warna Helm Motor Favorit Ungkap Karakter Pasangan Ideal, Tipe Mana Idamanmu?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Kim Seon-ho atau Cha Eun-woo? Cari Tahu Aktor Korea yang Paling Cocok Jadi Pasanganmu!
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Tes Kepintaran GTA Kamu Sebelum Grand Theft Auto 6 Rilis!
Ikuti Kuisnya ➔
Kuis: Kamu Tipe Red Flag, Green Flag, Yellow Flag atau Beige Flag?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Apa Kabar Kamu Hari Ini? Cek Pesan Drakor untuk Hatimu
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Tablet Apa yang Paling Cocok sama Gaya Hidup Kamu?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Film Makoto Shinkai Mana yang Menggambarkan Kisah Cintamu?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Kalau Jadi Superhero, Kamu Paling Mirip Siapa?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Destinasi Liburan Mana yang Paling Cocok dengan Karakter Kamu?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Merek Sepatu Apa yang Paling Kamu Banget?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Seberapa Kenal Kamu dengan Karakter Utama di Drama Can This Love be Translated?
Ikuti Kuisnya ➔

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

Terkini

Tampilkan lebih banyak