Selama video itu berlangsung, pria itu berulang kali menunjuk-nunjuk kamera dengan emosi meluap.
Tayangan itu seketika mendapatakan respons beragam dari warganet di kolom komentar. Kebanyakan warganet mengaku curiga pria itu bukanlah anggota TNI dan hanya memprovokasi saja.
"Kalo buat saya lebih baik TNI kerasa sampai sekarang bisa hidup nyaman tentram malah bagian intern ini malah yang bikin berperang dengan statement dan aturan yang mereka buat. Bravo TNI," tulis @tania***.
"Tiba-tiba gedung DPR langsung diulti sinar tensei," canda @khai***.
Baca Juga:Profil Effendi Simbolon, Politisi PDIP yang Diburu Anggota TNI karena Dianggap Menghina TNI
"Kok dia nggak berani sebut namanya sendiri ya. Dan pangkatnya apa dari satuan apa," imbuh @joe***.
"Palsu nih. Nyebut nama, pangkat dan dari kesatuan apa aja dia kagak berani, jangan memperketuh suasana dah. Urusan politik biar panglima sendiri yang speak up," ungkap @bagu***.