'Semoga Tidak Panjang Umur' Geger Oknum Polisi Jilat Kue HUT TNI, Ini Hukuman yang Didapat

"Selamat ulang tahun TNI. Semoga tidak panjang umur," ucap salah satu oknum polisi.

Dany Garjito | Dita Alvinasari
Rabu, 05 Oktober 2022 | 14:34 WIB
'Semoga Tidak Panjang Umur' Geger Oknum Polisi Jilat Kue HUT TNI, Ini Hukuman yang Didapat
Kolase oknum Polisi jilat kue HUT TNI dan dihukum (Instagram/ kabarnegri/ terang_media)

"Pecatlah Ndan. Sama TNI aja begitu, apalagi sama warga sipil," kata warganet.

"Lah cuma gitu aja hukumannya? Pecat dong," imbuh warganet lain.

"Ah, kecil hukuman seperti itu. Sudah biasa mereka lakukan seperti itu. Seharusnya leebih dari itu hukumannya Pak. Benar berarti 'percuma lapor polisi'," terang warganet lain.

"Bapak Kapolri Jenderal @listyosigitprabowo , pecat saja dengan hukuman berat karena sudah merusak hubungan sinergitas TNI-POLRI. Yang terjalin harmonis sekarang ini. Lebih baik hilang satu dua orang oknum daripada merusak citra institusi Polri. Bravo Polri Presis," tambah warganet lain.

Baca Juga:Menilik Sejarah TNI dan Perjalanan Pergantian Nama dari BKR, TKR hingga TRI

"Sanksi harus lebih dong. Jangan cuma fisik, biar ada efek jera dan pembelajaran buat ke depannya," komentar warganet lainnya lagi.

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

News

Terkini

Tampilkan lebih banyak