BeritaHits.id - Dunia maya baru-baru dihebohkan dengan komentar beberapa warganet yang membahas soal pelecehan. Beberapa warganet yang berkomentar di sebuah konten Tiktok itu mengaku ingin mengalami rasanya dilecehkan. Sontak, aksi para warganet tersebut membuat publik resah.
Dalam sebuah unggahan di akun Twitter @tubirfess (5/3/2021), diperlihatkan beberapa tangkapan layar yang memuat komen-komen meresahkan warganet Tiktok. Mereka mengaku penasaran bagaimana rasanya dilecehkan, dan ingin dilecehkan oleh orang yang disayang.
"Iya anjir gue belum pernah ngerasain dilecehin, pengen coba," tulis seorang warganet.
"Dilecehin sama orang yang kita sayang pengen banget," tulis warganet lainnya.
Baca Juga: Sedang Asyik Sepedaan di Jalan, Bocah Ini Diseruduk Mobil dari Belakang
"Takutnya pas dilecehin gue malah minta nambah, kan malu anjir," sambung warganet lain.
"Pengen juga rasain dilecehkan tapi sama orang yang gue suka," sambung lainnya lagi.
Menanggapi komentar tersebut, akun @tubirfess menyampaikan keprihatinannya. Begitu pula warganet lain yang juga prihatin dan miris membaca komentar-komentar tersebut.
"THIS IS WHY SOCMED SHOULDNT BE ACCESSED BY KID UNDER 17. Gila segoblok ini bikin statement sembarangan. Please cepet-cepet deh sahin larangan bermain medsos buat anak dibawah umur, makin rusak generasi masa depan," tulis akun @tubirfess.
"Satu lagi, pelecehan itu bukan lelucon. Trauma korban bisa berlarut bahkan sampe memilih bunuh diri. Mulai dari psikis, fisik, ekonomi, aib besar bagi dirinya. Banyak ruang untuk belajar, banyak privilege yang lo punya. Please educate yourself," sambung akun @himalay****.
Baca Juga: Viral Penjual Burger Keliling Tolak Bantuan Polwan, Padahal Motornya Mogok
Komentar-komentar tersebut diduga dituliskan pada sebuah konten Tiktok yang berisi tangkapan layar cuitan akun Twitter. Dalam cuitan tersebut, seorang warganet mengaku ingin dilecehkan.
- 1
- 2
Berita Terkait
-
Lecehkan Pasien saat USG, Kemenkes Segera Cabut STR Dokter Cabul di Garut
-
Bocah SMP Mencuri Uang Orang Tua Rp20 Juta Buat Beli iPhone Teman
-
Gucci dan Prada 'Ketahuan' Made in China, Strategi Unik Balas Tarif Trump Lewat TikTok?
-
Kejutan Ulang Tahun Nyeleneh, Pria Ini Diberi Sesajen Oleh Temannya
-
Viral Bocah SMP Curi Uang Orang Tua Rp20 Juta Demi Belikan Iphone untuk Pacar
Komentar
Pilihan
-
Video Lift Resort di Ubud Jatuh Terekam CCTV, Tewaskan 5 Karyawan
-
Wow! MUA Sulap Wajah Calon Pengantin yang Kecelakaan Jelang Pernikahan, Hasilnya Bikin Takjub
-
Rusuh! Emak-emak Nyanyi sampai Perlihatkan Celana Dalam saat Ditagih Utang, Tuai Perdebatan
-
Pengamat: Tragedi Kanjuruhan Adalah "Pembunuhan", Mana Tanggung Jawab PSSI?
-
'Menantuku, Mantan Pacarku', Ibu Mertua Tersipu di Pelaminan sampai Malu Berpandangan
Terkini
-
Hak Jawab Warga Manglongsari soal Berita 'Hidup Ditemani Anjing, Penderita Kanker di Wonosobo Diamuk Warga'
-
Tentara Israel Ancam Mau Penjarakan Warganet Indonesia: Interpol Bakal Bertindak!
-
Reaksi Gibran Saat Iriana Jokowi Disebut Dalang di Balik Pencalonannya: Enggak Usah Dibesar-besarkan
-
Selvi Ananda Disebut Tak Restui Suaminya Maju Cawapres, Gibran: Itu Gosip!
-
Depresi Usai Jadi Korban KDRT, Dokter Qory Mulai Tenang Usai Bertemu Ketiga Anak
-
Porak-poranda Kondisi Rumah Sakit Indonesia Setelah Dibom Israel, Makin Mencekam
-
Viral Manager Kafe Tilap Uang Perusahaan Saat Pemilik Cuti Lahiran, Warganet: Padahal Enggak Gede Banget
-
Momen Ganjar Jadi 'Cepu' Pasangan AMIN, Anies Baswedan: Kompetitor Jangan Protes
-
Dikabarkan Bakal Cabut Laporan KDRT, Kondisi Dokter Qory Belum Stabil: Kadang-kadang Inginnya Gini...
-
Cerita Bang Onim Soal Toleransi Agama di Palestina: Umat Non-Muslim Kumandang Adzan di Gereja
-
Dokter Tifa Nyinyir Usai Gibran Pamer Ijazah Kuliah di Inggris: Gimana Rasanya Le, Bangga?
-
Momen Prabowo Disebut Cuekin Salaman Kiai: Enggak Takut Kualat?
-
Gibran Akui Manfaatkan Bully di Medsos, Keceplosan Bongkar Strategi Playing Victim?
-
Polisikan Willy Sulistio, Dokter Qory Akui Alami KDRT Sejak Tahun Ketiga Pernikahan
-
Gibran Blak-blakan Idolakan Ma'ruf Amin: Kalau Beliau Bicara, Suasana Langsung Adem Ayem