Ngenes! Beli Gorengan, Warganet Ini Melongo Pas Lihat Bungkusnya

Warganet itu mendapati keanehan dalam bungkus gorengan yang membuatnya langsung tercengang.

Rifan Aditya | Hernawan
Minggu, 24 Januari 2021 | 16:08 WIB
Ngenes! Beli Gorengan, Warganet Ini Melongo Pas Lihat Bungkusnya
Beli gorengan, warganet ini melongo pas lihat bungkusnya (TikTok/@algi18_).

"Kalau ada mbaknya di sini maaf lupa sensor fotonya, spontanitas buatnya, yang lain juga lain kali hati-hati, data pribadi harus dijaga benar-benar," tukasnya.

Kekinia, video yang menampilkan selembar kertas transkrip nilai dipakai untuk bungkus gorengan tersebut telah 1,3 juta kali ditayangkan. Lihat videonya DI SINI.

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

News

Terkini

Tampilkan lebih banyak