
Sontak, anak kost langsung salah tingkah aksinya berkutat membuka toples ketahuan. Ia pun hanya mengatakan siap akan mencobanya.
"Waduhhh salah pakkk tadi eheheheheh. Iya tadi saya langsung praktekin bisa," balas anak kost di pesan.
Momen kocak ini langsung meledak dan menjadi viral. Banyak warganet yang ikut geli dan menuliskan beragam komentar kocak.
"CCTV ya, ngakak banget tapi agak creepy jugaaa," komen warganet.
Baca Juga:Kocak! Wanita Ini Rela Masak Rendang Tengah Malam Gegara Tetangga
"Agak creepy juga kalo di tontonin gitu, soalnya gua suka tiba tiba joget gitu anjir bisa malu yang ada," celutuk warganet.
"Ngakak banget sial. Mana mukanya kek lagi maling motor lagi celingukan," sahut warganet.
"Gua pernah gak sengaja nginjak teras pake sendal trus pas ketemu bapak kos sekian jam kemudian diomong mbak lain kali jangan lupa buka sendalnya yaaa. Malu banget," curhat warganet.
"Kosan serasa reality show," sahut yang lainnya.
Baca Juga:Viral Wanita Minta Bantuan untuk Daftar Sekolah, Aksinya Dikritik Publik