Viral Perjuangan Ayah 2 Bulan Bikin Pelaminan untuk Nikahan Anak, Kisahnya Bikin Terharu

Wanita tersebut menangis saat membaca komentar tentang ayahnya dari salah seorang warganet.

Aprilo Ade Wismoyo
Jum'at, 19 November 2021 | 14:30 WIB
Viral Perjuangan Ayah 2 Bulan Bikin Pelaminan untuk Nikahan Anak, Kisahnya Bikin Terharu
Pelaminan hasil karya ayah selama 2 bulan (tiktok)

Melihat video tersebut, para warganet lantas menuliskan beragam komentar. Sebagian besar dari mereka menyoroti perjuangan sang ayah bekerja selama 2 bulan agar bisa menyediakan tempat untuk acara pernikahan putri tercintanya.

"Kasih sayang ayah ke anaknya itu nggak lewat kata-kata tapi tindakannya," komentar salah seorang warganet.

"Jangan sedih ya mbak dengan kata-kata orang yang kaya gitu, semoga rezekinya banyak, ayahnya juga sehat terus ya," ujar warganet lain.

"Kamu beruntung punya ayah seperti itu mbak," tulis salah satu warganet.

Baca Juga:Viral Momen Bima Arya Makan di Restoran Anne Avantie, Menolak Diberi Layanan Spesial

"Kreatif banget ayahnya, masyaallah pengen bahagiakan anaknya dengan cara sederhana, tersentuh banget aku," sahut warganet lain.

"Pasti lebih berkesan sih dan pastinya jadi memori banget buat ke depannya," komentar salah satu warganet.

"Mewek anjir, andai ayah aku kaya gini, berkorban demi anaknya," tulis warganet lain.

Video lain yang mungkin terlewatkan:

Baca Juga:Viral, Ayah Datang Gerebek Kamar Kos, Barang di Meja Jadi Sorotan

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

News

Terkini

Tampilkan lebih banyak