Anak Beri Kejutan Ayah dengan Jam Tangan Idaman, Reaksi Ayahnya Bikin Publik Terharu

Seorang ayah terharu diberi kejutan anak dengan jam tangan yang selama ini diidam-idamkan

Rendy Adrikni Sadikin | Agatha Vidya Nariswari
Kamis, 25 November 2021 | 11:01 WIB
Anak Beri Kejutan Ayah dengan Jam Tangan Idaman, Reaksi Ayahnya Bikin Publik Terharu
Anak Beri Kejutan Ayah dengan Jam Tangan Idaman (TikTok)

Komentar warganet

Warganet yang melihat video tersebut lalu menuliskan beragam komentar. Tak sedikit warganet yang ikut terharu melihat ekspresi seorang ayah yang ada di dalam video tersebut.

"Beruntungnya saudara masih ada abah. Senangkan hati dia ya. Selagi mampu jangan mengeluh. Buat sampai puas," tulis salah seorang warganet di kolom komentar.

"Bang kalau mau nangis nangis seorang orang jangan ajak saya sekali," tulis salah satu warganet.

Baca Juga:Viral Istri Kesal Lalu Pukul Suami Saat Sesi Wawancara, Netizen: Ciieee Cemburuuu

"ayah happy dapat jam anak happy dapat senangkan ayah, air mata aku deras melihatnya, all the best buat anak anak," tulis warganet yang ikut terharu.

"senang lihat abah, tercapai cita cita abah.. semoga sehat selalu..panjang umur & murah rezeki," sahut warganet lain.

"Kita memang tak akan dapat membalas jasa kedua orang tua kita. Tapi percayalah, kita mampu membahagiakan mereka seadanya," sahut yang lain.

"Allah kita yang terhari. kita sudah tidak ada mak bapak lagi.. rindunya. Moga murah rezeki awak sebab bahagiakan orang tua," imbuh warganet yang lain.

Video yang mungkin Anda lewatkan:

Baca Juga:Wanita Hamil Cerita Perjuangan Kontraksi hingga Melahirkan, Banjir Komentar Haru

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

News

Terkini

Tampilkan lebih banyak