Viral Tagih Utang Baik-baik Malah Dimaki, Warganet Merasakan Hal yang Sama

Para warganet menceritakan kisah serupa saat mereka menagih utang.

Aprilo Ade Wismoyo
Rabu, 22 Desember 2021 | 07:38 WIB
Viral Tagih Utang Baik-baik Malah Dimaki, Warganet Merasakan Hal yang Sama
Tagih utang lewat chat (twitter)
Tagih utang lewat chat (twitter)
Tagih utang lewat chat (twitter)

Cuitan itu telah memperoleh 33,6 ribu likes dan banjir komentar dari warganet.

Tak sedikit warganet yang merasakan hal sama sepertinya.

"Kejadian ikut arisan get harusnya 1 juta tapi dipotong 250 sampe sekarang belum dibayar giliran ditagih so paling menderita di dunia," komentar salah satu warganet.

"SAMAAAAA. Malah kaya gue yang jadi kayak rentenir. Mana nggak ada dibuka lagi wasap gue. Kurang ajar memang," tulis warganet lain.

Baca Juga:Pelaksana Bupati Cup Dispora Pandeglang Dipanggil Inspektorat, Deadline Pemeriksaan 3 Hari

"Dari November kemarin nggak dibalas balas wkwkw. Ya sudah to the point aja gue nagihnya, lebih cuek bebek yang minjem euy hahaha," timpal salah seorang warganet.

"Same energy se. Ngomong mau langsung dibayar. Ditunggu bilangnya masih cairin duit asuransi. Ditagih terus malah dibilang cewek stres. Sehari jadi sebulan lebih tu gimana ceritanya?" tambah warganet lain.

Melalui kolom komentar, pengirim pesan dari cuitan ini adalah @/clearsleeve. Ia menambahkan bahwa sudah menagih dari bulan November. Tetapi semua akses sosial media diblok oleh pengutang.

"Chat awal bulan November, tapi karna akses semua diblok jadinya nggaK kekirim," terang @/clearsleeve bersama bukti tangkapan layar chatnya.

Kontributor : Haqia Alfariz Ramadhani

Baca Juga:Kocak! Gerombolan Emak-emak Nyebur ke Sungai Pakai Daster

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

News

Terkini

Tampilkan lebih banyak