Momen Anies Baswedan dan Rocky Gerung Debat Soal UU ITE, Publik: Lawan yang Seimbang

Pada saat itu, Rocky Gerung mencecar Anies Baswedan soal Undang-Undang Informasi dan Transaksi Elektronik (UU ITE).

Agatha Vidya Nariswari | Dita Alvinasari
Minggu, 19 November 2023 | 10:38 WIB
Momen Anies Baswedan dan Rocky Gerung Debat Soal UU ITE, Publik: Lawan yang Seimbang
Ilustrasi Capres Anies Baswedan. (Suara.com/Ema)

Momen adu gagasan hingga jawaban yang diberikan Anies Baswedan atas pertanyaan Rocky Gerung ini sontak menuai perhatian dari publik.

Banyak warganet yang lantas memuji kecerdasan dan pengetahuan intelektuall Anies Baswedan.

"Bagus ya penjelasannya. Jelas dan lugas," komentar warganet.

"Omg. Baru pertama kali gue lihat perdebatan adu gagasan orang-orang intelektual. Lawannya sepadan, berasa luas wawasan," timpal warganet lain.

Baca Juga:Susunan Timnas Amin di Pilpres 2024, Lengkap Kapten hingga Sekjen dan Bendahara

"Paten kali jika orang smart berdebat. Bikin kita tambah pintar," imbuh lainnya.

"Akhirnya Rocky dapat lawan seimbang. Yang berkualitas nggak pernah terbantahkan," ujar warganet lain.

"Begitulah idealnya sebuah diskusi adu gagasan antara orang-orang yang cerdas, intelektulnya tinggi, dan berpendidikan. Smart people!" komentar warganet lainnya lagi.

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

News

Terkini

Tampilkan lebih banyak