Maksud Hati Keringkan Uang di Kompor, Endingnya Bikin Nyesek

Bukannya kering, penampakan uang tersebut justru membuat publik mengelus dada.

Dany Garjito | Chyntia Sami Bhayangkara
Minggu, 14 Februari 2021 | 10:26 WIB
Maksud Hati Keringkan Uang di Kompor, Endingnya Bikin Nyesek
Ilustrasi uang. (Shutterstock)

Tak sedikit juga warganet mengkritik cara si warganet mengeringkan uang dengan cara diletakkan di kompor menyala.

"Kan ada teknologi yang namanya kipas angin, ada juga teknologi yang namanya kulkas yang di bagian belakangnya menghantarkan panas. Kenapa malah pakai kompor," kata @etchmuffin.

"Disetrika dong bisa kaku kayak uang baru," ujar @apurmandany.

"Bukan kering lagi, hangus," ucap @alyaaaaaak.

Baca Juga:Sering Ditiduri Kucing, Majikan Pasang Ranjau di Tudung Saji Bikin Ngakak

"Kenapa harus dikeringin? Kantongin saja sudah kering sendiri," tutur @mrss_dee.

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

News

Terkini

Tampilkan lebih banyak