Viral Gadis Mematung di Pinggir Pantai Diduga Kesurupan

Tatapannya kosong seolah tidak memedulikan apapun yang ada di sekitarnya.

Reza Gunadha | Aulia Hafisa
Rabu, 07 April 2021 | 13:07 WIB
Viral Gadis Mematung di Pinggir Pantai Diduga Kesurupan
Viral Gadis Mematung di Pinggir Pantai Diduga Kesurupan (Instagram/fakta.indo)

"Mungkin dia sebenarnya lagi duduk aja lho, cuma kalian datang tiba-tiba ramai-ramai buat malu dia aja makannya diam. Mungkin sih," ucap @intanjamilahulfa.

"Lagi stress mungkin, menenangkan diri di pantai adalah salah satu caranya," tutur akun @jo_19_rl

"Mungkin dia youtuber, tutorial cara diam dipinggir kali," ujar @eko_uwaisss.

Video selengkapnya dapat disaksikan di sini.

Baca Juga:Viral Jenazah Dalam Keranda Dipanggul Sambil Lari, 'Seakan Dibawa Terbang'

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

News

Terkini

Tampilkan lebih banyak