Ayah Bangunkan Anak Sahur, Ibu Protes Minta Dukungan Warganet

Rangkumann berita populer Rabu (28/4/2021).

Dany Garjito | Nur Afitria Cika Handayani
Kamis, 29 April 2021 | 03:35 WIB
Ayah Bangunkan Anak Sahur, Ibu Protes Minta Dukungan Warganet
Ayah bangunkan sahur anaknya bikin publik iri. (Tiktok/@adebonbon)

BeritaHits.id - Seorang ayah membangunkan anak-anaknya untuk sahur menggunakan cara yang cukup unik.

Melihat tingkah sang ayah membuat warganet merasa iri.

Selanjutnya, seorang ibu protes lantaran lukisan putrinya dianggap salah oleh guru seninya.

Selain dua berita di atas, berikut BeritaHits.id rangkum berita terpopuler lainnya sepanjang Rabu (28/4/2021).

Baca Juga:Viral Wanita Galau Uang Rp1000 Ditawar Rp 400 Juta, Warganet: Kurang Mahal

1. Cara Ayah Bangunkan Anak untuk Sahur Bikin Publik Iri: Beruntung Banget

Ayah bangunkan sahur anaknya bikin publik iri. (Tiktok/@adebonbon)
Ayah bangunkan sahur anaknya bikin publik iri. (Tiktok/@adebonbon)

Di bulan Ramadhan ini setiap orang memiliki cara unik untuk membangunkan sahur.

Cara membangunkan sahur tersebut mulai dari menggunakan bedug hingga mic.

Hal serupa rupanya juga digunakan oleh seorang ayah untuk membangunkan sahur anak-anaknya di rumah.

Baca Selengkapnya

Baca Juga:Heboh, Notaris Ini Ngamuk Mau Tutup Jalan Kampung

2. Sebelum Berlayar, Letda Rhesa Sigar Sempat Kirim Pesan ke Ibu, Isinya Haru

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

News

Terkini

Tampilkan lebih banyak