Minum Sirup Tanpa Dicampur Air, Terasa Sesak Napas hingga Batuk Darah

Kumpulan berita viral sepanjang Sabtu (15/5/2021).

Reza Gunadha | Chyntia Sami Bhayangkara
Sabtu, 15 Mei 2021 | 14:52 WIB
Minum Sirup Tanpa Dicampur Air, Terasa Sesak Napas hingga Batuk Darah
Aksi pria minum sirup 5 botol viral (TikTok/@anggun_supriadi).

Aksi seorang pria pengguna TikTok yang nekat meminum sirup 5 botol langsung menjadi viral. Sorotan tajam diarahkan ke TikTokers ini lantaran ia meminum semua botol sirup tanpa dicampur air.

Aksinya itu dibagikan langsung dalam akun TikTok @anggun_supriadi miliknya. Ia nekat menegak 5 botol yang mengandung gula begitu tinggi demi konten dan uang tunai Rp30 juta.

Berita selengkapnya di sini.

Baca Juga:Tunggu Khotbah Mau Ikut Salat Ied, Pemuda Ini Malah Ditinggalkan Jemaah

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

News

Terkini

Tampilkan lebih banyak