Bela Jokowi soal Provinsi Padang, Febri Diansyah Didorong Jadi Jubir Istana

Warganet meminta Jokowi menunjuk Febri Diansyah sebagai Jubir Istana

Reza Gunadha | Chyntia Sami Bhayangkara
Kamis, 20 Mei 2021 | 15:55 WIB
Bela Jokowi soal Provinsi Padang, Febri Diansyah Didorong Jadi Jubir Istana
Febri Diansyah mengumumkan tidak lagi menjadi Juru Bicara KPK sejak Kamis (26/12/2019) hari ini. [Suara.com/Welly Hidayat]

Namun, ia justru salah menyebutkan Padang sebagai provinsi, bukan kota.

"Produk-produk yang ada baik Provinsi Riau dan Provinsi Padang (Sumbar) nantinya akan memiliki daya saing yang baik," ungkap Jokowi seperti yang ditayangkan dari YouTube Sekretariat Presiden.

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

News

Terkini

Tampilkan lebih banyak