"Rakyat kecil mah kerja cuma buat makan aja susah banget," tulis warganet di kolom komentar.
"Giliran pelaku korupsi malah dirangkul," timpal lainnya.
Dinas perhubungan sendiri memang sering kali ikut menertibkan pedagang kaki lima atau asongan.
Namun yang disayangkan oleh publik adalah cara Dishub dalam video tersebut dalam menyeret penjual kerupuk.
Baca Juga:Palang Pintu Kereta Api Nyeleneh di Pasar Cikampek Bikin Netizen Geram: Biang Macet