Beberapa warganet mengusulkan nama untuk grup tersebut.
"Saran nama lain: Keluarga gulung tikar? Prahara rumah tangga? Noktah merah perkawinan? Keluarga terguncang? Keluarga sedang tidak baik?" komentar warganet.
"Saran nama lain, keluarga berantakan, keluarga tidak harmonis," ungkap warganet lain.
Ada pula warganet lain yang orang tuanya bercerai tertarik untuk membuat grup serupa.
Baca Juga:Viral Keseruan Keluarga Saksikan Gol Pratama Arhan, Warganet Salfok Sama Tetangga
"Ide bagus tapi orang tua gua dibikin grup gini kalo gak ngambek ya left grup," imbuh warganet.
"Pengen bikin keluarga kayak gini," tulis salah satu warganet.
"Gue buat juga apa ya hahaha tapi enggak kebayang kalau gue buat kayak gini bakal jadi gimana," tambah lainnya.