"Selalu ada aja jalan supaya tahu kalau pasangan enggak setia," kata warganet lain.
"Emang ya mau kamu sembunyi gimana pun kalau selingkuh itu bakal ketauan dari apapun dan dimanapun," imbuh yang lain.
"Amalan apa yang dilakuin mbaknya sampai Allah nunjukin jalan yang benar," timpal lainnya.
Baca Juga:Berkat TikTok, Ibu dan Anak Berkumpul Kembali Usai 7 Tahun Berpisah, Begini Kisahnya