Pesan Makan Online, Driver Ojol Minta Uang Parkir Rp 2 Ribu Meski Tak Ada Jukir, Publik: Modus Baru?

Bukan masalah uang, tapi kejujuran driver membuat kecewa sang customer

Reza Gunadha | Sekar Anindyah Lamase
Senin, 28 Februari 2022 | 21:40 WIB
Pesan Makan Online, Driver Ojol Minta Uang Parkir Rp 2 Ribu Meski Tak Ada Jukir, Publik: Modus Baru?
Ilustrasi tukang parkir (keepo.me)

Tanggapan Warganet

Unggahan itu lantas mencuri perhatian warganet dan menjadi viral.

Beragam respon dituliskan warganet di kolom komentar menanggapi hal tersebut.

"Urusan parkir aja enggak jujur, apalagi urusan hati," tulis @her***.

Baca Juga:Viral Ayah Salah Kumandangkan Adzan Jadi Takbir Pada Bayi Baru Lahir, Warganet: Mau Dikurban?

"Modus barukah?" komentar akun @bim***.

"Rp 2 ribu memang dikir sih, tapi kalau modus tipu-tipu ya kerasa," imbuh @far***.

"Padahal mungkin bakal dikasih tip Rp 10 ribu loh. Eh malah enggak jadi gara-gara perihal Rp 2 ribu haha," timpal @pray****.

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

News

Terkini

Tampilkan lebih banyak