Di sisi lain, Inayah juga menjelaskan bahwa keragaman itu adalah sebuah fakta. Semua masyarakat tidak boleh menutup mata tentang hal tersebut.
Faktanya bahwa Indonesia tidak hanya tentang umat muslim, tapi juga terdapat beragam agama seperti Kristen, Hindu, Budha, Katolik dan Konghucu.
Inayah mencontohkan kaum LGBT dianggap hina karena tidak sama dengan kelompok mayoritas lain. Bahkan mereka bernapas saja sudah salah.
"Tapi faktanya juga banyak orang yang mau berdiri dengan kelompok lain," ucapnya.
Baca Juga:Kim Garam LE SSERAFIM Ungkap Reaksi Orang Tuanya Usai Berhasil Debut