Video pelajar bertemu dengan Ridwan Kamil tersebut beredar di media sosial dan viral. Banyak warganet Indonesia menaruh harapan besar kepada suami Atalia Praratya tersebut menjadi Presiden berikutnya.
"Ucapan adalah doa, semoga kelak menjadi kenyataan y. bapak RK menuju RI 1. Saya bukan orang Jabar, tapi saya dukung bapak kelak jika menuju RI 1," kata neter.
"Semoga jadi Presiden masa depan amin ya Allah. Pemimpin hebat rakyat kuat," ungkap warganet.
"Halo pak Presiden (doa semoga beneran Aamiin ) salam dari Lubuklinggau," ujar publik lain pada kolom komentar.
Baca Juga:Piala Presiden 2022: PSIS Semarang Belum Pernah Kalah, Persis Solo Belum Pernah Menang di Grup A