Sosok Anak-anak Capres, Siapa Paling Mentereng?

Begini prestasi ketiga anak calon presiden 2024 mendatang.

Ruth Meliana | Fita Nofiana
Sabtu, 21 Oktober 2023 | 18:43 WIB
Sosok Anak-anak Capres, Siapa Paling Mentereng?
Anak-anak capres (kolase)

3. Regowo Hediprasetyo Djojohadikusumo

Putra semata wayang Prabowo Subianto yang biasa dikenal Didit memiliki prestasi mentereng di dunia desain.

Didit Prabowo bersama Prabowo. (Dok: Instagram/didid.hediprasetyo)
Didit Prabowo bersama Prabowo. (Dok: Instagram/didid.hediprasetyo)

Didit yang tumbuh besar di Amerika Serikat dan Pracis sempay mengenyam pendidikan di Parsons School of Design New Yoek dan Ecole Parson A Paris.

Karya-karya Didit sudah dikenal di kancah internasional di mana ia menjadi salah satu perancang desain mobil BMW seri 7 yang hanya diperidksi lima unit di dunia. Karyanya sudah dikenal di prancis hingga meraih Silver Thimble Award.

Baca Juga:Prabowo Sanjung Golkar Yang Legowo Tak Jadi Usung Airlangga Jadi Capres Atau Cawapres

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

News

Terkini

Tampilkan lebih banyak