Belasan Pohon di Solo Tumbang Sebelum Prabowo-Gibran Daftar ke KPU, Publik: Pertanda Buruk
"Bagi orang Jawa, peristiwa alam seperti ini selalu dimaknai sebagai pertanda sesuatu. Terutama wong Solo," komentar warganet.
Ruth Meliana | Dita Alvinasari
Rabu, 25 Oktober 2023 | 14:05 WIB
"Semesta mulai murka dengan kesombongan diri orang-orang itu yang menganggap dirinya seperti Tuhan. Mereka sudah lupa diri kalau Tuhan yang memberi mereka kekuasaan," ujar yang lain.
"Pertanda buruk. Semesta tidak mendukung kecurangan," komentar warganet lainnya lagi.