Di sisi lain, video ketika Jokowi berdiskusi dengan Biden juga turut menjadi pembicaraan. Mulai dari masalah Jokowi yang berbicara sambil membaca teks, sampai Biden yang kemudian malah melempar jawaban tidak nyambung.
“Gak direken sama sekali,” komentar warganet.
“Saya menghargai upaya Presiden Jokowi, walau pun tidak digubris Joe Biden. Dia melakukan apa yang pemimpin-pemimpin lain tidak berani lakukan. Setidaknya kalau ditanya Allah apa yang dia lakukan, dia punya hujjah. Ada pun hasilnya, memang sudah diperkirakan,” imbuh warganet lain.
“Sayur sawi ditelen jaka sembung, Jokowi Joe Biden ngga nyambung,” timpal yang lainnya.
Baca Juga:Digempur Bom Saat Keluar dari Gaza, Bang Onim Kuatkan Anak-anak: Kalau Berhasil, Kita Makan Rambutan