Dirinya pun di bawa ke Rumah Sakit Saiful Anwar. Namun, kondisi kakek Arifin tidak dapat diselamatkan lagi.
Kisah kakek Arifin membuat warganet yang membaca merasa terharu.
"Teman saya bilang cinta sejati itu tidak ada di jaman seperti ini, tapi saya masih meyakini hal itu ada. Contohnya pengorbanan kakek ini," balas akun Set*** Ad****.
"Merinding saya, kirain cuma ada di film," timpal akun Ak*** Aq****.
Baca Juga:Viral! Lama Tak Dihuni, Kamar Ini Jadi Sarang Tokek, Warganet: Auto Kaya!
"Innalilahi, menyenyuh banget," ujar akun Les** E**a L***ri.